Jumat, 06 September 2013

Sambungan PN Dioda

Proses Terjadinya Sambungan PN 


Hasil Sambungan Semikonduktor PN 


Proses Kerja Sambungan PN

Sambungan PN bekerja dalam sebuah dioda ketika sumber tegangan mengaliri daerah deplesi. Sehingga dalam proses kerja sambungan PN akan dibagi menjadi 3 kejadian yang terjadi pada daerah deplesi.

1. Sambungan PN dengan No Bias (Tanpa Prategangan) VD = 0

No bias merupakan kejadian dimana dioda tidak memiliki sumber tegangan sehingga dalam sambungan PN tidak terjadi perpindahan beda potensial.

2. Sambungan PN dengan Forward Bias (Prategangan Maju) VD > 0 


Ketika dioda memiliki sumber tegangan, maka daerah deplesi pada sambungan PN akan menyempit dan muatan positif dan negatif mulai mengisi daerah tersebut. Sehingga inilah disebut dengan proses kerja dioda.

3. Sambungan PN dengan Reverse Bias (Prategangan Mundur) VD < 0

Kejadian ini merupakan kebalikan dari forward bias. Dimana daerah deplesi melebar, sehingga muatan arus tidak bisa mengisi daerah tersebut. Melebarnya daerah deplesi di akibatkan karena muatan pada sambungan PN tertarik oleh sumber tegangan.

by : M Ramdhani

Tidak ada komentar:

Posting Komentar